Kamu Harus Tau tentang Bios

Selain Sistem Operasi didalam komputer terdapat penghubung antara Sistem Operasi dan Hardware. Komponen ini dibuat pabrik dan disebut BIOS, BIOS Kependekan dari Basic Input Output System ini merupakan suatu program yang ditulis dengan bahasa assembly yang ditugaskan untuk mengatur fungsi perangkat keras didalam komputer.

Jika sobat IT udah menghidupakan Komputer Bios mulai berkerja dengan memeriksa hardware utama seperti disk,monitor, keybord memori dan lain lain dan apabila terjadi masalah ataupun kerusakan Bios akan memberitau kepada user dengan memberi peringatan.

Apasih persamaan Sistem Operasi  dengan Bios ? Persamaan di keduanya adalah sama sama mengatur dan mengendalikan perangakat keras atau Hardware mesku punya kesamaan Bios dan Sistem Operasi  punya perbedaan lho ! Apa perbedaan nya adalah disaat booting jika Bios bekerja pada saat Booting berbeda lagi dengan Sistem Operasi bekerja setelah booting. Dan ini lah beberapa tugas utama yang dilakukan Bios.

√ Memuat dan menjalan kan Sistem Operasi 

√ Membantu Sistem Operasi  dan aplikasi dalam proses pengaturan perangkat keras menggunakan Bios runtime Servise

√ Mengatur beberapa konfigurasi dasar dalam komputer 

√ Inisialisasi serta pengujian terhadap perangkat keras yang disebut POST atau kepanjangan nya Power On Self Test 

Sekian penjelasan saya jangan lupa tinggal kan coment ya see you

0 Response to "Kamu Harus Tau tentang Bios"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

loading...